intim news
intim news

KAB BELU

Seorang Nelayan Hilang Saat Cari Ikan di Perairan Atapupu

INTIMNEWS.COM, ATAMBUA – Dionisio De Araujo (57) nelayan asal Dusun Fatukaduak, Desa Jenilu, Kecamatan Kakuluk Mesak, Kabupaten Belu dilaporkan hilang saat pergi mencari ikan di perairan Atapupu perbatasan RI-RDTL. Hal tersebut dibenarkan Kepala Desa Jenilu, Daniel Robert V. Novak saat dikonfirmasi media via Whatsaap. Hilangnya nelayan tersebut terjadi pada hari Minggu 17/04/2022 kemarin. Menurut dia, […]

Ini Kata Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Atambua Setelah Audensi dengan Bupati

INTIMNEWS.COM, ATAMBUA – Kepala kantor Imigrasi kelas II TPI Atambua K. A. Halim, melaksanakan audiensi dengan Bupati Belu dr. Agustinus Taolin dalam rangka memberikan informasi terkait kegiatan kunjungan kerja kepala deputi bidang pelayanan publik menpan RB Prof. Dr. Diah Natalisa, MBA yang akan dilaksanakan pada besok Selasa 19 April 2022 di Kabupaten Belu, Nusa Tenggara […]

Staf SMS Finance Atambua Bentak Pengacara yang Datang untuk Tanya Denda Kliennya

INTIMNEWS.COM, ATAMBUA – Usai mendapat laporan dari masyarakat, pengecara muda asal Belu, Putra Dapatalu SH mendatangi Kantor Cabang SMS Finance Atambua untuk menanyakan soal dugaan penggandaan denda yang dilakukan pihak SMS Finance. Sesamapainya disana, justru disambut dengan bentakan oleh salah satu staf yang ada. “Hari ini saya mendatangi pihak SMS Finance cabang untuk menanyakan denda […]

Masuk Secara Ilegal, Satu WNI Asal Belu Dideportasi Imigrasi Timor Leste

INTIMNEWS.COM, ATAMBUA- Zakarias Daok Mau(28) asal desa Silawan, kecamatan Tasifeto Timur (Tastim) kabupaten Belu dipulangkan petugas Imigrasi Timor Leste ke Petugas Imigrasi TPI PLBN Motaain, karena masuk secara ilegal ke wilayah Timor Leste, Sabtu 16/04/2022. “Sekitar pukul 10.30 WITA dilaksanakan kegiatan serah terima Pemulangan satu orang Warga Negara Indonesia oleh Petugas Imigrasi Timor Leste ke […]

Perwakilan Kemenkumham NTT dan Kakanim Atambua Berkunjung ke PLBN Motaain

INTIMNEWS.COM, ATAMBUA – Kepala Kantor Imigrasi Atambua (Kakanim) K. A. Halim dan Kepala Seksi Inteldakim Yehezkiel Djami tiba di PLBN Motaain bersama Kadiv Keim Kanwil Kemenkumham NTT Ibnu Ismoyo untuk melaksanakan penguatan dan pengarahan dan kepala divisi keimigrasian Kanwil Kemenkumham NTT. Dalam kunjungan tersebut rombongan disambut oleh SPV PLBN Motaain Okto Kolo dan Kepala BNPP […]

Oknum TNI Angkatan 645 Kalbar Pukuli Warga Sipil, Ini Kronologinya

INTIMNEWS.COM, ATAMBUA – Oknum anggota (R) dari Batalyon Infanteri 645/Gardatama Yudha atau Yonif 645/GTY yang merupakan Batalyon Infanteri di bawah komando Brigade Infanteri 19/Khatulistiwa, Kodam XII/Tanjungpura, Sambas Kalimantan Barat (Kalbar) telah memukuli warga sipil saat menggambil cuti pulang kampung. Saat ditemui awak media, Bala (korban pemukulan oknum TNI) mengatakan sebelum kejadian dirinya tidak mengetahui jika […]

Beberapa Calon Tekoda di Sekolah ini Diduga Tak Miliki NUPTK dan Dapodik, Kok Bisa?

INTIMNEWS.COM, ATAMBUA – Di saat hangatnya perbincangan publik soal Tenaga Kerja Kontrak Daerah (Tekoda), muncul dugaan penitipan nama calon Tekoda melalui sekolah SMPN 1 Atambua Kabupaten Belu. Dari data yang dihimpun intimnews.com, ada beberapa nama yang diduga mendaftar untuk menjadi Tekoda melalui SMPN 1 Atambua, namun tidak pernah mengajar sebagai guru tersebut di SMPN 1 […]

Oknum Anggota TNI di Belu Pukuli Warga Sipil Hingga Babak Belur

INTIMNEWS.COM, ATAMBUA – Kelakuan tidak terpuji dilakukan oleh salah satu oknum anggota TNI berinisial R, yang baru saja kembali dari penugasan di Kalimantan.  Ia secara brutal memukuli Bala, warga kilo meter 3 Kelurahan Fatuk Boot, Kabupaten Belu, hingga babak belur. Dari informasi yang didapat, oknum TNI tersebut merupakan anak dari salah satu lurah di Kecamatan […]

Perekrutan Teko di Belu Diduga Sarat akan KKN, Pemda Tak Hadir untuk Klarifikasi

INTIMNEWS.COM, ATAMBUA – Rencana Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi 1 DPRD Belu soal SK tenaga kontrak daerah (Tekoda) yang dinilai penuh korupsi, kolusi dan nepotisme (KKN) bersama Pemda tahun 2022, tidak dihadiri Pemda Belu. RDP yang direncanakan pada hari ini diruang komisi 1 DPRD Belu atas pengaduan perihal proses penerimaan Tekoda pada Pemda Belu ditunda […]

Dukung Pariwisata Berkelanjutan di Masa Pandemi, Kakanim Atambua Kunjungi PLBN Motaain

INTIMNEWS.COM, ATAMBUA- Kepala kantor imigrasi (Kakanim) Kelas II TPI K.A Halim didampingi Kepala Seksi Lalu Lintas dan Izin Tinggal Keimigrasian Revi A. Hakim melaksanakan kunjungan kerja berupa penguatan dan arahan bagi para petugas Imigrasi di Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Motaain, Rabu 06/04/2022. “Kegiatan ini dilaksanakan sehubungan dengan terbitnya surat edaran terbaru nomor IMI. 0549. […]

intim news