Dewan Minta Kenyamanan Pengunjung Tempat Wisata di Barito Utara Jadi Prioritas Petugas
INTIMNEWS.COM, MUARA TEWEH – Tiga destinasi objek wisata yang dikelola Pemerintah Kabupaten Barito Utara meliputi Air Terjun Jantur Doyam di Kilometer 18 Kecamatan Lahei Barat, Jalan Muara Teweh – Puruk Cahu, DAM Trinsing dan Bumi Perkemahan (Buper) Panglima Batur Desa Trahean Kecamatan Teweh Selatan, pada Minggu, 1 Januari 2023 telah ramai dikunjungi warga masyarakat. Kepala […]