Surat Suara Rusak Dimusnahkan, Ini Kata Wakapolda Kalteng

INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Wakil Kapolda (Wakapolda) Kalimantan Tengah Brigjen Pol. Mohamad Agung Budijono, turut hadir dalam kegiatan pemusnahan surat suara rusak dan melebihi kebutuhan pada Pemilu 2024 tingkat Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), Selasa (13/2/2024) sore. Acara ini berlangsung di kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kobar dan dihadiri oleh Pj Bupati Kobar, Karoops, Dirsamapta, Kabid […]