Sopir Bus di Sampit Dites Urine, Ini Hasilnya

INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Tingginya jam terbang para sopir bus antar Provinsi dan Kabupaten di UPTD Terminal Patih Rumbih Jalan MT Haryoni, Sampit. Membuat Satuan Polisi Lalulintas (Satlantas) Polres Kotim dan Dinas Perhubungan menggelar pemeriksaan kesehatan dan tes urine untuk para sopir bus. Menurut Kapolres Kotim, AKBP Sarpani melalui Kasat Lantas Polres Kotim, AKP Salahiddin kegiatan […]