Sekolah Tatap Muka di Kobar akan Dimulai Juni
INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Bupati Kotawaringin Barat (Kobar) yang juga sebagai Ketua Tim Satgas Penanganan Covid-19, Nurhidayah mengatakan saat ini pihaknya tengah menggodok standar operasional prosedur (SOP) pembukaan kembali sekolah tatap muka yang rencananya akan dimulai pada tahun ajaran baru mendatang. Pemerintah, kata Nurhidayah, juga tengah melakukan persiapan yang meliputi perlengkapan penunjang protokol kesehatan, seperti […]