Temui Kapolres Palangka Raya, DEW Rampai Nusantara Kalteng Sampaikan Program Pengembangan SDM
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Dewan Eksekutif Wilayah (DEW) Rampai Nusantara Kalimantan Tengah silaturahmi bersama Kapolres Palangka Raya dalam rangka menyampaikan maksud dan tujuan hadirnya Rampai Nusantara di Kalimantan Tengah, Selasa 14 Februari 2023. Ada dua program besar yang disampaikan dalam pertemuan, yakni mengenai tentang Pemilu 2024 dan pengembangan SDM Kalimantan Tengah. Rampai Nusantara Hadir sendiri […]