Kemenhub Terjunkan Kapal Perintis Bantu Arus Mudik di Sampit
INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Direktorat Jenderal Perhubungan Laut akan mendatangkan KM Sabuk Nusantara 35 untuk mengangkut penumpang mudik di Pelabuhan Sampit pada arus mudik Lebaran 1443 Hijriah. Hal itu diungkapkan oleh Kepala Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kotawaringin Timur (Kotim) Agustinus Maun. “Kapal Sabuk Nusantara 35 rencananya tiba di Pelabuhan Sampit tanggal 28 April. Mungkin tanggal […]