Pencarian Penumpang Kapal yang Loncat ke Laut di Muara Teluk Sampit Terus Dilakukan 

INTIMNEWS.COM,SAMPIT – Pencarian penumpang kapal yang diduga sengaja melompat ke laut di perairan Muara Teluk Sampit hasilnya masih nihil di hari kedua ini. Penumpang Kapal atas Riski Adi Saputro (29) asal Kabupaten Tulungagung Jawa Timur itu meloncat saat kapal KM Dharma Ferry VI yang berlayar dari Surabaya-Sampit saat menunggu air pasang pada Selasa 15 April […]