Kabar Baik, Guru Mengaji di Kotim Bakal Dapat Insentif
INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Untuk mendorong kesejahteraan guru mengaji Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), pemerintah daerah setempat merencakan memberi insentif bulanan. Hal itu diungkapkan oleh Bupati Kotim Halikinnor saat menjamu dan memberikan bingkisan kepada sejumlah guru mengaji di rumah dinasnya, Rabu 28 April 2021. “Nantinya pendataan bisa akan dilakukan oleh pemerintah daerah melalui bagian Kesra Setda Kotim […]