Pemkab Kotim Dorong Pembangunan SMA di Kecamatan Seranau

INTIMNEWS.COM,SAMPIT- Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendorong Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) untuk menambah sarana pendidikan jenjang sekolah menengah atas (SMA) di Kecamatan Seranau. Kecamatan Seranau yang terletak diseberang Sungai Mentaya ini terdiri dari satu kelurahan dan enam desa ini, diketahui hanya memiliki satu-satunya sekolah jenjang SMA yakni SMAS PGRI yang ada di Desa Terantang. […]