Aksi Penjambretan Terjadi di Sampit, Terduga Pelaku Diciduk Polisi

INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Aksi penjambretan kembali terjadi di Kota Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Aksi penjambretan itu terjadi di Jalan S Parman, Kecamatan MB Ketapang, tepat di belakang rumah jabatan Bupati Kotim sekitar pukul 15:45 WIB. Sabtu, 20 Mei 2023. Menurut seorang wanita berinisial A bahwa yang mengalami kejadian penjambretan itu saat ibunya melintas di […]