Herzaky akan Perjuangkan Kembali Bantuan PIP untuk Masyarakat Pontianak Utara
INTIMNEWS.COM, PONTIANAK – Juru Bicara Partai Demokrat asal Kalimantan Barat, Herzaky Mahendra Putra menegaskan Partai Demokrat berkomitmen berjuang meningkatkan kesejahteraan seluruh rakyat Indonesia. Hal itu disampaikan Herzaky saat menggelar Acara Nonton Bareng (Nobar) Pidato Politik Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) di salah satu Cafe di Kecamatan Pontianak Barat, Kota Pontianak, Jum’at, (12/01/2024). Tema yang diangkat oleh AHY dalam pidatonya yaitu […]