Pemkab Kotim Dukung Pengembangan Lembaga Pendidikan Vokasi
INTIMNEWS.COM,SAMPIT – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotawaringin Timur mendukung penuh pengembagan lembaga pendidikan vokasi untuk mempersiapkan tenaga yang dapat menetapkan keahlian dan ketrampilan di bidangnya. Wakil Bupati Kotim Irawati menyampaikan, bahwa pemerintah daerah mendukung penuh pengembangan lembaga pendidikan seperti di LPP Quantum yang mempeogramkan pendidikan vokasi. “Pendidikan vokasi, saat ini menjadi salah satu yang dikembangkan pemerintah […]