Ketua Komisi I DPRD Kotim Soroti Masalah Pendistribusian BBM dan LPG Subsidi

INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Ketua Komisi I DPRD Kotawaringin Timur (Kotim), Rimbun, ST menyoroti distribusi Bahan Bakar Murni (BBM). Menurutnya, penyaluran atau pendistribusian BBM harus diawasi ketat hingga dipastikan sampai kepada masyarakat. “Pertamina selalu menegaskan bahwa pasokan BBM untuk daerah ini mencukupi, namun faktanya antrean terkadang masih terjadi,” ungkap politikus PDI-P itu, Selasa, 31 Mei 2022. […]