Tegas! Ini Pesan Andrie Elia di HUT Ke-77 RI Kepada Calon Rektor UPR
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Rektor Universitas Palangka Raya (UPR) Dr. Andrie Elia Embang, S.E.,M.Si saat memberikan amanat pada Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) menyampaikan pesannya kepada para Calon Rektor UPR yang akan menggantikannya nanti. Andrie Elia menyampaikan bahwa dirinya sebentar lagi akan segera diganti karena sudah selesai masa jabatan. […]