Tingkatkan Minat Baca, Mahasiswa KKN Kebangsaan Desa Manusup Hilir Datangkan Puskeling
INTIMNEWS.COM, KUALA KAPUAS – Mahasiswa KKN Kebangsaan ke-X Desa Manusup Hilir mendatangkan mobil perpustakaan keliling di SD Negeri 1 Manusup Hilir, Rabu, 27 Juli 2022. SD Negeri 1 Manusup Hilir merupakan Sekolah Dasar Negeri yang berada di Desa Manusup Hilir, Kecamatan Mantangai, Kabupaten Kapuas. Pada pelaksanaan KKN Kebangsaan ke-X tahun ini, 10 mahasiswa dari berbagai […]