Berkat Usulan ke Pusat, Jalan Jenderal Sudirman Sampit Bakal Dilebarkan
INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Jalan Jenderal Sudirman KM 3 di sekitar Islamic Center Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur, Tahun 2022 ini masuk dalam program pembangunan pemerintah Pusat. Diprogramkan jalan tersebut akan dilebarkan sampai sungai pengeringan KM 4. “Tahun ini ada proyek dari pusat pelebaran jalan dan normalisasi drainase,” kata Camat Mentawa Baru Ketapang Eddy Hidayat, Rabu 20 […]