73 Tahun Kotim, IPMK Nilai Masalah Mendasar Masih Berulang
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Ikatan Pelajar Mahasiswa Kotawaringin Timur (IPMK) Palangka Raya melontarkan kritik terhadap arah pembangunan dan kualitas pelayanan publik di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Mereka menilai sejumlah persoalan mendasar masyarakat belum ditangani secara fokus dan berkelanjutan. Ketua Umum IPMK Palangka Raya, Muhammad Sya’ban, menyebutkan bahwa permasalahan di Kotim bersifat kompleks dan saling berkaitan. […]







