Daftar di PKB, Endang Siap Jadi Bakal Calon Bupati Katingan
INTIMNEWS.COM, KASONGAN – Endang Susilawatie menyatakan keseriusnya maju sebagai calon Bupati di pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Katingan. Hal itu diungkapnya usai mengambil formulir pendaftaran di Desk PKB Kabupaten Katingan di jalan soekarno -hatta (Kereng Humbang) Kelurahan Kasongan Lama. Ditemani pengurus dan caleg terpilih Partai Gerindra, Endang Susilawatie disambut hangat Ketua PKB Katingan Sufian. Endang mengatakan […]