23 Pelajar SMP IT Arafah Sampit Belajar SAR di Kantor Basarnas Kotim
INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Sebanyak 23 pelajar dari SMP IT Arafah Sampit menyambagi Kantor Basarnas Pos Sampit, Kotawaringin Timur (Kotim) di Jalan Samekto, Sampit, Sabtu 26 November 2022. Di sini mereka akan belajar tentang SAR. Ke23 pelajar tersebut disambut Kepala Basarnas Kotim, dan sejumlah personel pos yang sedang piket. “Ada sebanyak 23 pelajar yang kita sambut […]