AWK Farm Siap Swasembada Daging Kambing Cross Boer di Palangka Raya

INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – AWK Farm adalah nama tempat budidaya kambing jenis Kacang, Boer, Kacang, Jawa Randu, Crocs Boer, dan Domba di Jalan Tabat Kalsa, Kecamatan Sebangau, Kilometer 15. Dalam wawancara langsung kepada pemilik AWK Farm yakni Andi Wirahadi Kusuma, ia mengatakan niatnya untuk membudidayakan kambing semata-mata hanya ingin merasakan apa yang dilakukan Nabi Muhammad […]