Lewat Aplikasi Si Takir, Target PAD Dishub Tercapai
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Dinas Perhubungan Kota Palangka Raya terus melakukan inovasi. Salah satu yang berhasil adalah Aplikasi Si Takir. Kepala Dishub Palangka Raya, Alman P Pakpahan mengatakan, Si Takir merupakan aplikasi titik parkir yang diluncurkan Dinas Perhubungan Palangka Raya. Aplikasi ini, kata dia, bertujuan agar masyarakat dapat memantau lokasi dan pengelola juru parkir yang […]