Beri Isyarat Koalisi, Abdul Razak Daftar Cagub Kalteng ke Partai Gerindra
INTIMNEWS,COM.PALANGKA RAYA – Ketua Dewan Pertimbangan Partai Golkar, Abdul Razak kembali mendaftarkan diri sebagai bakal calon Gubernur (Bacagub) Kalimantan Tengah (Kalteng) di partai Gerindra. Penyerahan berkas pendaftarannya tersebut diterima langsung oleh Sekretaris DPD Gerindra Kalteng, Agus Purnomo di kantor Gerindra Jalan Seth Adji Palangka Raya, Senin 6 Mei 2024. “Hari ni menyerahkan pendaftaran Pencalonan Gubernur […]