Soal Kursi Wakil Ketua DPRD Kotim, Posisi Hairis Masih Alot
INTIMNEWS.COM – Ditinggal Rudini Darwan Ali yang mundu karena maju di Pilkada Kotim 2020, kursi Wakil Ketua II DPRD Kotawaringin Timur hingga kini masih lowong. DPRD sudah merekomendasi Hairis Salamad sebagai pengganti, namun tampaknya prosesnya masih alot. “Sebenarnya tidak ada kendala kita sudah menyurati pemkab supaya memberikan rekomendasi ke tingkat provinsi,” kata Sekretaris DPRD Kotim […]













