intim news
intim news

NUSANTARA

Gerhana Matahari Cincin Diperkirakan 21 Juni, Ini Daftar Wilayah yang Bisa Melihatnya

INTIMNEWS.COM – Sebagian wilayah Indonesia bisa melihat Gerhana Matahari cincin yang diprediksi terjadi pada 21 Juni 2020. Sementara banyak juga daerah yang tidak bisa melihat. Daerah yang tidak bisa melihat Gerhana Matahari cincin do antaranya pulau Jawa, Sumatera bagian selatan, Sumatra bagian tengah, dan Sumatra bagian barat. “Jadi di Jakarta tidak terlihat gerhana Matahari,” kata […]

Kebelet Nikah di Masa New Normal? Wajib Baca Ini

PALANGKA RAYA – Kementerian Agama melalui Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam mengeluarkan kebijakan terbaru terkait pelayanan nikah. Dalam Surat Edaran tentang Pedoman Pelaksanaan Pelayanan Nikah pada Masa Pandemi Covid-19 yang diterbitkan 10 Juni 2020 ini, menyebutkan bahwa masyarakat diperkenankan untuk melaksanakan akad nikah di luar KUA. Meski demikian, ada syarat-syarat yang harus dipenuhi calon pengantin […]

Inalillah, Mantan Kasad Pramono Edhie Wibowo Berpulang

MAKASSAR – Kabar duka datang dari Mantan Kepala StafAngkatan Darat (Kasad) Jenderal (Purn) TNI Pramono Edhie Wibowo, yang meninggal dunia, Sabtu (13/6) sekira pukul 19.43 WIB, di Rumah Sakit Cimacan, Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat, akibat serangan jantung. Duka mendalam dirasakan seluruh personel krops militer, tak terkecuali Panglima Kodam XIV Hasanuddin Mayjen TNI Andi Sumangerukka. […]

Mahar Hanya Rp15 Juta, Duda 60 Tahun Nikahi Gadis 21 Tahun

PANGKEP – Arman sungguh beruntung. Duda berusia 60 tahun asal Maros itu, berhasil mempersunting gadis ayu 21 tahun, bernama Sarfika, asal Minasatene, Pangkep. Maharnya tak fantastis. Hanya Rp15 juta. Memang ada empang 20 are. Maklum, Arman adalah seorang petani tambak. Warga sekampung mempelai wanita, Tajuddin mengatakan, akad nikah digelar Rabu, 3 Juni 2020 kemarin, di […]

Pembebasan Lahan untuk Proyek Ibu Kota Baru Dimulai

PASER PANAJAM – Pemerintah tetap melanjutkan proyek ibu kota baru di tengah pandemi corona. Bahkan tahapan pembebasan lahan lokasi pembangunan bendungan di Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, untuk memenuhi kebutuhan air bersih di ibu kota baru segera dimulai. “Kami dapat surat pemberitahuan dari tim pembebasan lahan bendungan, tahapannya dimulai bulan (Juni 2020) […]

intim news