Dua Pemuda di Murung Raya Berkelahi, Satu Tewas Mengenaskan
INTIMNEWS.COM, PURUK CAHU – Telah terjadi perkelahian maut di Desa Juking Sopan, Kecamatan Permata Intan, Kabupaten Murung Raya, Kalimantan Tengah, antara dua pemuda yang menewaskan salah satunya pada Senin, 16 Mei 2022 kemarin. Korban (M) tewas dengan mengenaskan, dimana tangan kanannya telah putus dan kaki sebelah kanan juga mengalami luka. Hal itu terjadi karena diduga […]













