DPRD Dukung Penuh BBKT VI Barito Utara
intimnews.com/, MUARA TEWEH – Anggota DPRD Barito Utara, Rosi Wahyuni, menyampaikan dukungan penuh atas pembukaan Kemah Wisata Bulan Bhakti Karang Taruna (BBKT) VI Tahun 2025, yang digelar di eks Bandara Beringin Muara Teweh, Jumat (28/11/2025). Kegiatan ini resmi dibuka oleh Sekretaris Daerah Barito Utara, Drs. Muhlis, mewakili Bupati H. Shalahuddin, ST., MT, dan menghadirkan peserta […]



