Bupati Kotim Dorong PBS Berkontribusi dalam Meningkatkan Literasi

INTIMNEWS.COM,SAMPIT – Bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Halikinnor, mendorong Perusahaan Besar Swasta (PBS) setempat untuk berkontribusi dalam meningkatkan literasi masyarakat melalui penambahan koleksi buku di perpustakaan daerah. “Kami membuka peluang kepada siapa saja untuk berkontribusi dalam menambah koleksi buku di perpustakaan ini. Kriterianya adalah buku yang disumbangkan harus original dan dalam kondisi baik, bukan buku yang […]