Soal Penyiraman Sales, DAD Kotim Kembali akan Panggil Kedua Pihak

INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Dewan Adat Dayak (DAD) Kotawaringin Timur kembali akan memanggil R, seles yang menjadi korban dan dua perempuan berinisial M dan N yang menjadi pelaku penyiraman di sebuah rumah makan, beberapa waktu lalu. “Kedua belah pihak akan bermediasi lagi pada hari Sabtu 14 Januari ini, kita berharap kedua belah pihak dapat berdamai dan […]