Gubernur Kalteng Janjikan Pembangunan Merata dalam Pidato Perdana

INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Agustiar Sabran dan Wakil Gubernur Edy Pratowo menyampaikan pidato perdananya dalam Rapat Paripurna di Ruang Rapat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalteng, Rabu (5/3/2025). Dalam pidatonya, Agustiar memaparkan visi, misi, dan langkah strategis yang akan dijalankan dalam 100 hari pertama kepemimpinannya. Ia menegaskan komitmennya untuk membangun Kalteng […]