Sepekan Setelah Ditemukan Mengapung di Sungai Mentaya, Jenazah Bayi Belum Dimakamkan

SAMPIT – Sejak ditemukan hampir sepekan lalu mengapung di Sungai Mentaya tepatnya di dermaga susur sungai, Komplek Pasar PPM Sampit, Kotawaringin Timur, jenazah bayi perempuan itu hingga kini belum dimakamkan. Bayi malang yang diduga kuat usai dilahirkan sang ibunya lalu dibuang itu ditemukan warga pada Jumat 22 Maret 2024 lalu sekitar pukul 06:00 WIB saat […]