Garap 11.328 Hektare Tanah Tanpa Koordinasi dengan Pemda, Komisi 3 DPRD Melawi Akan Panggil Pihak PT. Cakrawala
INTIMNEWS.COM, MELAWI – PT. Cakrawala masuk di wilayah Kabupaten Melawi tanpa ada koordinasi dengan pemerintah setempat, baik itu dengan dinas terkait maupun bupati. Hal tersebut disampaikan anggota Komisi 3 DPRD Melawi, H.Heri Iskandar, Senin, 27 Mei 2024. “Kemarin kami komisi 3 sudah melakukan sidak di PT. Cakrawala, ternyata mereka yang menggarap lahan sebesar 11.328 Hektare […]