BMKG Ingatkan Waspada Cuaca Ekstrem Saat Libur
INTIMNEWS.COM,SAMPIT – BMKG Stasiun Meteorologi H Asan Sampit memprakirakan cuaca selama libur Isra Mikraj dan Imlek yang akan datang di sebagian wilayah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) berpotensi hujan lebat. “Masyarakat diimbau untuk tetap waspada terhadap hujan lebat dan angin kencang yang mungkin terjadi, terutama di daerah rawan banjir dan pesisir pantai. Serta terus memantau informasi […]