Buntut Kericuhan Demo di Kantor Gubernur Kalteng, Mahasiswa dan Satpol PP Saling Lapor
INTIMNEWS, PALANGKA RAYA – Bentrok yang terjadi antara mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Rakyat Merdeka (Geram) dan Satpol PP Provinsi Kalteng saat unjuk rasa di Halaman Kantor Gubernur Kalteng, Senin (14/11) kemarin berbuntut panjang. Kericuhan yang mengakibatkan dua anggota Satpol PP dan tiga mahasiswa luka-luka menyebabkan aksi saling lapor ke kepolisian, Selasa 15 November 2022. […]