Pj Bupati Sukamara Cek Proses Penyortiran dan Pelipatan Surat Suara Pemilu 2024
INTIMNEWS.COM, SUKAMARA – Penjabat (Pj) Bupati Sukamara Dr H Kaspinor SE MSi memantau langsung kegiatan sortir dan pelipatan 230.195 kertas surat suara Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024, di Gudang Logistik Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jalan Tjilik Riwut, Kabupaten Sukamara, beberapa hari yang lalu. Dalam kesempatan itu, Kaspinor berpesan kepada kelompok sortir dan lipat kertas surat […]