Capaian Hasil PIN Polio di Kotim Tertinggi se- Kalteng

INTIMNEWS.COM,SAMPIT – Hasil Pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) capaiannya tertinggi dari kabupaten lain di Kalimantan Tengah sejak dilaksanakan pada 23 Juli 2024. “Alhamdulillah pelaksanaan PIN Polio berjalan lancar dan capaiannya bagus sekali, kita nomor satu se-Kalteng,” kata Kepala Dinas Kesehatan Kotim Umar Kaderi, Rabu 31 Juli 2024. Dijelaskan, sejauh ini pelaksanaan […]