Kado untuk HUT Kobar, Pemkab Kembali Terima Opini WTP dari Menteri Keuangan
INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Lagi, Pemerintah Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), meraih prestasinya menerima raihan opini Wajar Tanpa Penilaian (WTP) lebih dari 5 kali berturut-turut. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotawaringin Barat (Kobar) menerima penghargaan dari Menteri Keuangan RI. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan Provinsi Kalimantan Tengah Hari Utomo, kepada Bupati Kobar […]