INTIMNEWS.COM, KUALA KAPUAS – Perolehan medali pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XII Kalimantan Tengah (Kalteng) 2023 atau Porprov Kalteng VII di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) terus bertambah bagi para kontingen.
Kabupaten Kapuas naik dari posisi 12 menjadi 11 pada perolehan medali sementara Porprov Kalteng 2023. Dengan berhasil mengumpulkan 3 emas, 12 perak, 20 perunggu total perolehan 35 mendali.
Dan tim Palangka Raya yang sebelumnya berhasil menduduki posisi pertama dengan perolehan 36 medali emas. Beda tipis 1 medali dari tim tuan rumah yang meraih 35 emas kini bergeser.
Kini Tuan Rumah kotim masih kokoh di puncak klasemen dengan mengumpulkan 57 emas, 40 perak, 52 perunggu, total perolehan 149 mendali.
Berikut susunan medali sementara pertanggal 30 Juli 2023, pukul 13.30 WIB,
1.Kotim 57 emas, 40 perak, 52 perunggu, total perolehan 149 mendali.
2.Palangka Raya 39 emas, 39 perak, 37 perunggu, total perolehan 115 mendali.
3.Katingan 23 emas, 11 perak, 16 perunggu, total perolehan 50 mendali.
4.Kobar 19 emas, 14 perak, 18 perunggu, total perolehan 51 mendali.
5.Barito Utara 10 emas, 13 perak 12 perunggu, total perolehan 35 mendali.
6.Lamandau 9 emas, 12 perak, 16 perunggu,total perolehan 37 mendali.
7.Pulang Pisau 6 emas, 16 perak, 22 perunggu, total perolehan 44 mendali.
8.Sukamara 6 emas, 10 perak, 16 perunggu, total perolehan 32 mendali
9.Gunung Mas 4 emas, 4 perak, 3 perunggu, total perolehan 12 mendali
10.Seruyan 4 emas, 2 perak, 8 perunggu, total perolehan 14 mendali.
11.Kapuas 3 emas, 12 perak, 20 perunggu total perolehan 35 mendali.
12.Murung Raya 2 emas, 3 perak, 3 perunggu, total perolehan 8 mendali.
13.Barito Timur 1 emas, 4 perak, 5 perunggu, total mendali 10 mendali.
14.Barito Selatan 1 emas, 3 perak, 7 perunggu, total perolehan 11 mendali.
Editor: Andrian